Konfigurasi router sebagai SIP client

Halo semua
saya ingin bertanya
saya sudah membentuk server asterisk di router mr3020 saya, di router ini pula saya sudah menginstall mesh network untuk komunikasi antar routernya

untuk sebagai sip clientnya saya menggunakan router mr3020 lagi yang sudah terinstall baresip di router saya,dan pada router saya, saya pasangkan sebuah usb sound dan usb keypad sebagai input nomor telepon. di sistem ini saya sudah dapat melakukan panggilan ke laptop.

namun saya menemui kendala mengangkat telepon router menerima panggilan, apakah ada seting yang bisa digunakan agar ketika saya menekan enter, maka panggilan akan diterima??

untuk panggilan keluar dari router bisa dilakukan dengan cara cukup memencet nomor telepon tujuan dan menekan enter.

Terimakasih sebelumnya