Halo,
saya ada permasalahan mengenai ACD yang tidak berjalan dengan semestinya
di kantor saya sudah upgrade Trunk dengan model Nomor hunting dimana ada 1 Kepala Nomor dan 3 Anak nomor
namun saat menjalankan current call, dan saat saya test dengan 2 call bersamaan, hanya satu agent saja yang bisa menerima telpon (dengan kondisi ada 3 extentions yang online di ring groub yang sama) , saat penelepon kedua di agent tidak ada notifikasi panggilan telpon , tapi di penelepon kedua statusnya tersambung tapi tidak ada yang mengangkat
saat ini saya menggunakan Issabel pbx server
mohon bantuanya teman-teman
terimakasih sebelumnya